INI DIA! Resep Rahasia Garang Asem Ayam Anti Gagal

Blog Resep Masakan Sederhana Lydia Memberikan Ide Masakan Untuk Membuat Resep Masakan Sederhana Sehari-hari

Garang Asem Ayam.

Pada artikel kali ini, kita akan membuat Garang Asem Ayam dengan 8 langkah. Langsung saja disimak cara membuatnya.

Garang Asem Ayam Kamu bisa mengolah Garang Asem Ayam menggunakan 10 bahan ini dan hanya dengan 8 cara mudah untuk membuatnya. Langsung saja disimak

Bahan yang dibutuhkan untuk memasak Garang Asem Ayam

  1. Ambil 1/2 ekor ayam kampung bersihkan potong2 agak kecil2.
  2. Siapkan 6 siung bawang merah rajang halus.
  3. Ambil 3 siung bawang putih rajang halus.
  4. Ambil 2 buah tomat merah uk sedang, potong2.
  5. Tambahkan 5 buah cabe merah kecil, potong2 kecil2.
  6. Ambil 500 ml Santan kurleb.
  7. Tambahkan Garam.
  8. Tambahkan Gula.
  9. Ambil Penyedap rasa.
  10. Siapkan Daun pisang, jemur sebentar dibawah sinar matahari.

Cara membuat Garang Asem Ayam

  1. Potong ayam agak kecil.. sisihkan.. untuk isian bisa divariasi seperti rampela ati atau di tambah tahu atau bisa jamur ya bun.. atau bunda punya ide yg lain.
  2. Siapkan bumbu2 yg dirajang, bawang merah bawang putih yg sdh diiris halus.. cabe yg dipotong2. Dan tomat..
  3. Masukkan semua bawang merah, bawang putih, cabe dan tomat ke dalam santan... Tambah kan gula, garam, dan penyedap rasa.. cek rasa.. yg ini lupa di foto ya bunda 😂.
  4. Bungkus dengan daun pisang.. bisa ditambah dengan cabe utuh.. biar cantik...
  5. Kukus kurleb 30-45 menit...
  6. Hidangkan dengan nasi panas...
  7. Ini isi ayam tahu.
  8. Dan ini isi ampela ati.

close